Roseanne Park atau Park Chae-young itu dia nama asli serta nama lahir dari penyanyi, penari, dan model yang lebih dikenal populer dengan nama Rose BLACKPINK atau Rose saja. Rose Blackpink lahir di Auckland, Selandia Baru, 11 Febrari 1997. Ia adalah anak kedua dari keluarga imigran Korea Selatan. Ayahnya Mason Park jika tidak salah adalah seorang pengacara. Rose memiliki kakak perempuan yang lebih tua 4 tahun darinya bernama Alice Park.
Ketika usianya 7 tahun, ia dengan keluarganya pindah ke Melbourne, Australia. Kecintaan Rose terhadap musik sudah ia tunjukkan sejak kecil, dengan bernyanyi ikut paduan suara di Gereja dan belajar gitar serta piano. Melihat anaknya memiliki bakat dalam musik, ayah Rose memberi saran agar Rose mencoba mengikuti audisi jadi penyanyi. Meski ibunya sempat khawatir dengannya, pada akhirnya Rose mengikuti audisi dari agensi YG Entertaiment di Australia. Tak dinyana ia lolos jadi peringkat pertama dari 700 peserta, sehingga ia mendapatkan kesempatan untuk menjadi trainee YG Entertainment. Ia pun terbang ke Korea Selatan dan menjalani masa trainee di YG Entertainment kurang lebih 4 tahun. Sebelum akhirnya debut dengan girlband BLACKPINK bersama member lainnya Lisa, Jennie, dan Jisoo, Rose sempat mengisi lagu G-Dragon "Without You". Namanya tidak dipublikasikan pada saat rilis dengan kreditnya terungkap setelah pengumumannya sebagai anggota Blackpink. Ia bersama BLACKPINK debut tahun 2016, dengan ditandai lewat album debut Square One dengan hits singel Whistle dan Boombayah, dan langsung mencuri perhatian musik K-Pop. Di BLACKPINK sendiri, ia bertindak sebagai main vocal. Selain disibukkan dengan BLACKPINK, ia juga disibukkan dengan project solo seperti model, jadi brand ambassador berbagai produk dan lain sebagainya.
Member Blackpink yang multitalenta bisa bernyanyi dan memainkan alat musik dan super langsing ini fasih berbahasa Inggris dan Korea.
Dan berikut ini biodata Rose BLACKPINK :
Nama Lengkap : Roseanne Park
Nama PAnggilan : Rose, Rosie
Nama Terkenal :Rose, Rose BLACKPINK
Tempat, Tanggal Lahir : Auckland, Selandia Baru, 11 Februari 1997
Agaama : Kristen
Twitter :
Instagram : roses_are_rosie
Nama PAnggilan : Rose, Rosie
Nama Terkenal :Rose, Rose BLACKPINK
Tempat, Tanggal Lahir : Auckland, Selandia Baru, 11 Februari 1997
Agaama : Kristen
Twitter :
Instagram : roses_are_rosie
Album :
Square One (2016)
Square Two (2016)
Square Up (2018)
Kill This Love (2019)
The Album (2020)
Square One (2016)
Square Two (2016)
Square Up (2018)
Kill This Love (2019)
The Album (2020)
Itulah Profil Biodata dan Foto Rose BLACKPINK
Sharing Ya!!!